Salah
satu cara untuk mengusir jenuh saat beraktifitas dalam kancah pendidikan di
kampus perlu dibarengi dengan sedikit aktifitas yang menghibur. Tentu hal ini
dapat dilakukan dengan berbagai cara, salah satunya dengan mengingat sesosok
pengisi hati yang dengan senantiasa mendukung dan menemani kita saat
beraktifitas. Perasaan ini dapat kita ungkapkan dengan berupa tulisan-tulisan
sastra (puisi).
Perjalanan
Cinta Sejati
Cinta ......................
Kau
hadir di waktu yang tidak pasti
Baru
ku mengenal sosok kepribadianmu
Sudah
kau hadirkan benih-benih cinta untuk ku
Hati
ini terkejut
Bibir
ini tak sanggup menjawab
Terbeban
akan kata-kata mu
Tapi
ku hargai kejujuran mu
cinta
..............................
ku
coba menerima keputusan ku
menjalankan
sebuah ikatan cinta antara aku dan kau
ku
ingin mengenal sosok kepribadianmu lebih mendalam
walau
badai menghantam dunia ini
aku
kan tetap bersamamu
beribu-ribu cobaan datang untukku
aku
kan tegar menghadapinya
setahun
sudah perjalanan cinta ini
aku
merasakan perbedaan yang mendalam
sifat
dan hatimu semakin berbeda
aku
takut cinta dan sayang itu lepas dari ikatan batinmu
timbul
pula masalah kecil dalam hubungan ini
itu
pertanda kewajaran dalam suatu hubungan
ku
coba mengalah dan menghargai
ini
semua demi masa depan
aku
tetap yakin bahwa kau tak kan pergi
kau
kan selamanya bersamaku hingga waktu memisahkan
Karya:
Luh Eka Trislijayanti
Tidak ada komentar:
Posting Komentar